Industruhijau menawarkan servis perawatan boiler rutin.

1.    Cleaning
Cleaning sebaiknya dilakukan setidaknya setiap tahun. PT Solusi Tirta Optima berpengalaman dalam bidang cleaning boiler dan cooling tower.

2.    Treatment
Adapun Treatment, sebaiknya dilakukan setidaknya setiap minggu. PT Solusi Tirta Optima berpengalaman dalam bidang chemical treatment boiler dan cooling tower. PT Solusi Tirta Optima akan memeriksa jalannya proses boiler agar tidak terjadi masalah dalam jangka panjang, termasuk rekomendasi pemberian bahan kimia ke dalam boiler dan cooling tower.

Dalam servis treatment, jasa yang PT Solusi Tirta Optima tawarkan sudah termasuk

1.       Pompa dosing (dosing pump atau injection pump).

2.       Melakukan kalibrasi pompa dan resume. 

3.       Memberikan SOP injeksi pompa chemical pada operator. 

4.       Menganalisis boiler dan cooling tower dan memberikan rekomendasi.

Parameter-parameter tersebut adalah :

a.      Alkalinitas
b.      Besi
c.      Fosfat
d.      Kesadahan kalsium
e.      Kesadahan total
f.       Klorida 
g.      Klorin bebas
h.      Konduktivitas
i.       Manganase
j.       pH
k.      Silikat
l.       Sulfat
m.    TSS
n.     Turbiditas

Parameter yang dianalisis bergantung pada kebutuhan dan jenis alat.